Disamping jam gadang pula Museum Bung Hatta.
Didekat sini juga terdapat Pasar Ateh yang menjual pernak - pernik khas Sumatera Barat (Mukena dengan bordir yang khas, kain tenun, kebaya bordir, dll).
Selain Pasar Ateh, ada juga "Aur Kuning" yang tempatnya disebelah terminal bus Aur Kuning - Bukittinggi.
Bagi para pengunjung harus pandai menawar harga biar tidak kemahalan.
Note:
September 2007
Tidak ada komentar:
Posting Komentar